Grup “Al Zamzami” MAN 3 Kulonprogo Raih Juara 2 Hadroh PKM 2024
KULONPROGO – Tim Hadroh MAN 3 Kulonprogo, Al Zamzami meraih Juara 2 dalam Pekan Kompetisi Madrasah (PKM) 2024 Tingkat Daerah Istimewa Yogyakarta. Kompetisi hadroh dilaksanakan pada hari kedua PKM, Kamis…
Desa Jombang Lumbung Padi Kabupaten Jember
JEMBER – Desa Jombang sampai sekarang masih menjadi lumbung padi Kabupaten Jember, Jawa Timur. Dengan area persawahan lebih dari 222 hektar dan pengairan irigasi bangunan Belanda, desa ini penghasil beras…
Kreasi Batako dari Limbah Kotoran Sapi
Tim mahasiswa UGM membuat inovasi yang cukup unik yakni batako dari kotoran sapi. Inovasi ini diberi nama Batako Bawono. Kreasi batako unik ini berasal dari kolaborasi Nauziyah Azuardini dan Yossi…
Persiapan yang Diperlukan Saat Berlatih Jemparingan
KULONPROGO-Meski sepintas terlihat sama, antara jemparingan dan panahan terdapat beberapa perbedaan. Bahan untuk busur pada panahan terbuat dari bahan fiber sedangkan gendewa pada jemparingan terbuat dari bambu petung. Anak panah…
Gratis, Sekolah Jurnalisme Desa #4 di Balkondes Sambirejo Tebing Breksi
SLEMAN – Kawasan wisata Tebing Breksi terpilih sebagai tempat pelaksanaan Sekolah Jurnalisme Desa Angkatan ke-4 (#4) yang diselenggarakan Wiradesa.co. Program pendidikan dan pelatihan membuat karya jurnalistik peduli desa di Kabupaten…
Accessive.id Layanan Aplikasi Ramah Disabilitas
YOGYAKARTA – Mahasiswa UGM berhasilh mengembangkan inovasi teknologi berupa aplikasi layanan ramah disabiltas yang diberi nama Accessive.id. Aplikasi ini menyediakan informasi aksesibilitas suatu tempat bagi penyandang disabilitas seperti disabilitas fisik,…
Mengulik Potensi Untung Produksi Minyak Klentik
CILACAP-Minyak klentik, minyak yang terbuat dari santan kelapa. Kelapa untuk membuat minyak klentik dipilih kelapa tua, kulit sudah berwarna kecoklatan dan bila digoyang, isi air kelapa akan koclak. Pembuat minyak…
Pengelolaan Taman Keceh Umbul Potorono Berbasis Masyarakat
Taman Keceh Umbul Potorono merupakan contoh model wisata desa yang dikelola oleh masyarakat sekitar. Pengelolaan destinasi wisata desa ini berbasis masyarakat. Dari masyarakat desa untuk masyarakat desa. “Komitmen kami, taman…
Peringati HANI, BNNP DIY Bersama Kunda Kabudayan DIY Gelar Pentas Seni Budaya
SLEMAN-Dalam rangka peringatan Hari Anti Narkoba Internasional (HANI) 2024, BNNP DIY bersinergi dan berkalobaroasi dengan Dinas Kebudayaan (Kunda Kabudayan) DIY menggelar pentas Seni Desa Budaya Selasa Wagen dengan tema “Salam…
Desa Jombang Lumbung Padi Kabupaten Jember
JEMBER – Desa Jombang sampai sekarang masih menjadi lumbung padi Kabupaten Jember, Jawa Timur. Dengan area persawahan lebih dari 222 hektar dan pengairan irigasi bangunan Belanda, desa ini penghasil beras…