Muklisina Lahudin: di Buku Ada Kedalaman
BANTUL-Bisnis percetakan dan penerbitan buku tak lantas mengalami ‘kiamat’ dengan hadirnya era digital. Owner PT Quantum Media Aksara Muklisina Lahudin yang bergerak di bisnis percetakan dan perbukuan punya alasan kenapa…
GM Bandara YIA Ruly Artha: Pelaku Wisata Desa Mesti Terbuka Terhadap Ide-ide Baru
MEMASARKAN destinasi wisata desa atau desa wisata agar butuh energi kreatif para pengelolanya. Banyak yang harus dipikir dan dirancang untuk membuat para wisatawan terkesan, nyaman, betah dan puas atas aktivitas…
Hadroh Nurul Amin Srikayangan Tampil di Wisata Alam Watu Bulus
KULONPROGO – Gelar budaya dalam rangka peringatan Keistimewaan Yogyakarta digelar di Kapanewon Sentolo mengambil lokasi di wisata Watu Bulus, Padukuhan Siwalan, Sentolo. Gelar Budaya Yogya dibuka Panewu Sentolo R Sigit…
Desa Jombang Lumbung Padi Kabupaten Jember
JEMBER – Desa Jombang sampai sekarang masih menjadi lumbung padi Kabupaten Jember, Jawa Timur. Dengan area persawahan lebih dari 222 hektar dan pengairan irigasi bangunan Belanda, desa ini penghasil beras…
Fatayat NU PAC Sentolo Selenggarakan Pelatihan Mengolah Sempe dan Aneka Keripik
KULONPROGO-Fatayat NU PAC Sentolo mengadakan pelatihan pembuatan kue sempe dan aneka keripik di Kleben, Kaliagung pada Sabtu 20 Juli 2024. Acara ini merupakan program kerja Kordinator Bidang Ekonomi Fatayat NU…
Sugiyarto, Berlatih Jemparingan untuk Melestarikan Budaya
KULONPROGO – Jemparingan, kegiatan olahraga tradisional yang membutuhkan area dan peralatan khusus. Sasaran bidik anak panah pada jemparingan berupa bandul dengan tiga warna. Bila anak panah menancap pada warna putih…
Peserta Sekolah Jurnalisme Desa Belajar Berkarya dan Berbagi Jurnalisme Pangan
GUNUNGKIDUL – Penggagas Jurnalisme Pangan, Sihono HT, belajar berkarya dan berbagi bersama peserta Sekolah Jurnalisme Desa di Kabupaten Gunungkidul, Daerah Istimewa Yogyakarta. Mereka sama-sama belajar jurnalistik, membuat berita, foto, dan…
Eco Lindi Cairan Penetral Bau Sampah
YOGYAKARTA – Air lindi atau cairan yang dihasilkan dari pemaparan air hujan di tumpukan sampah masih menjadi persoalan lingkungan. Tidak hanya menimbulkan bau tidak sedap, air lindi juga membahayakan lingkungan…
Omzet Ratusan Ribu Per Hari dari Produksi Jajanan Pasar Rumahan
KULONPROGO-Mengolah aneka jajanan pasar, pilihan usaha yang bisa dikerjakan para ibu rumah tangga. Bila jajanan pasar rasanya enak, cocok di lidah konsumen, harga terjangkau, soal pemasaran tak terlalu sulit. Itu…
Menikmati Geblek Goreng Ditemani Wedang Spiritus di Wisata Watu Bulus
KULONPROGO-Wedang spiritus, sajian minuman yang baru dirilis di warung di pemancingan Watu Bulus, Sentolo. Terbuat dari campuran jahe bakar digeprek, bunga telang, serai, kayu manis dan sedikit potongan jeruk nipis.…